Cara Membuat Status Keren Unik Lucu di Facebook
Topic [Show]
Membuat status facebook keren sangat lah mudah bila kalian menyimak semua panduan yang telah kami rangkum dalam video berikut ini!
Pada dasarnya, semua orang dapat mengkreasikan stiap status Facebook yang mereka buat. Baik itu status Foto, Video, atau bahkan teks.
Semenjak hadirnya fitur monetisasi di Facebook pro, status facebook teks jelas minim peminat. Bahkan hampir semua pengguna membuat akun lalu merubah profil mereka ke mode Profesional agar konten miliknya bisa dimonetisasi.
Baiklah, menurut saya itu tidak masalah. Apa yang ingin mereka terbitkan adalah hasil dari kreasi mereka masing-masing.
Walaupun kini banyak pengguna facebook yang beralih ke mode profesional dan memilih menerbitkan konten bernasis video, tak jarang pula pengguna menuliskan status teks yang isisnya berbagai curhatan atau bahkan edukasi. Seperti di berbagai grub facebook misalnya.
Ini menandakan bahwa tulisan unik, keren dan lucu sebagai status Facebook masih diperlukan. Oleh karena itu, muncul pemikiran saya untuk merilis video tersebut guna membantu beberapa orang yang berniat menerbitkan status teks keren di facebook.
Tertarik ingin menerbitkan status keren unik di Facebook tapi bingung bagaimana cara membuatnya? Segera tonton videonya sampai selesai Ya.